Senin, 25 September 2023, 4:27 PM
Home / isa

isa

PPRU Kembali Meraih Penghargaan “Santri Award” oleh FORPESS

PPRU Sakatiga kembali meraih penghargaan “Santri Award” dengan kategori Pondok Pesantren yang telah menelurkan alumni tersebar ke seluruh Indonesia. Penganugerahan ini dilaksanakan oleh Forum Pondok Pesantren Sumatera Selatan (FORPESS) di Hotel Swarna Dwipa Palembang. Piagam diberikan secara langsung oleh KH. Hendra Zainuddin, S.Ag kepada Wakil Mudir PPRU Sakatiga, KH. Abdul …

Selengkapnya »

HINDARI NARKOBA MELALUI SOSIALISASI PENCEGAHAN NARKOBA OLEH BNN KABUPATEN OGAN ILIR

Giat Non Dipa BNNK OGAN ILIR mengadakan Sosialisasi Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) di SMA IT Raudhatul Ulum Narasumber pada giat ini Bpk. Andi Kurniawan, S. Sos (Ka.Sie Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat BNN kab. Ogan Ilir) Giat dilaksanakan untuk pencegahan terhadap penyalahgunaan narkoba di lingkungan santriwan SMA …

Selengkapnya »

Dokumentasi Upacara HUT RI Ke-72 di PPRU

Kamis lalu (17/8/2017), Bidang Akademis PPRU bekerja sama dengan Panitia Semarak HUT RI Ke-72 menyelenggarakan Upacara Bendera Merah Putih dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-72. Upacara ini kembali diamanahkan kepada Siswa kelas VI Madrasah Ibtidaiyah Raudhatul Ulum (MIRU). Video ini disajikan secara live streaming dan direcord kembali …

Selengkapnya »

Amaliyah Tadris; Implementasi Kegiatan Belajar Mengajar Siswa Kelas Akhir di PPRU

Program Amaliyah Tadris (microteaching) Siswa Kelas Akhir PPRU (Madrasah Aliyah dan SMA Islam Terpadu Raudhatul Ulum) merupakan sarana pembinaan mental, metode dan praktek mengajar yang akurat. Pelaksanaan Amaliyah Tadris ini dilakukan setelah Ujian Nasional dan berlangsung selama kurang lebih sepekan diawali oleh Amaliyah Perdana pada Senin (17/4/2017) yang dihadiri oleh Pengawas …

Selengkapnya »

STITRU Bekerja Sama dengan Kyungdong University of Korea

Penandatanganan MoU Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Raudhatul Ulum (STITRU) dengan Kyungdong University Korea Prof Dr John Lee pada Rakernas dan Semiloka Internasional dengan Tema Meningkatkan Kualitas Menuju PTIS Berdaya Saing Global dengan Keynote Speech Wapres Jusuf Kalla. Palangkaraya,  25-27 April 2017 Ainul Wafa – Kontributor Sekhum PPRU Facebook Twitter Google+ …

Selengkapnya »

Send this to a friend