Thaif: Saksi Bisu Tragedi Pahit Dakwah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam
Di tengah gencar-gencarnya dakwah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam secara terang-terangan, menjadi sebuah tantangan yang amat besar untuk menyebarluaskan Islam di Jazirah Arab. Dalam kondisi yang sarat akan intimidasi dan penganiayaan, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pergi ke Thaif, sebuah wilayah sebelah timur Kota Makkah dengan harapan para penduduknya mau menerima dakwah Islam atau setidaknya…